Add Your Events

Protected by Copyscape Web Plagiarism Detector
MARI BERBAGI INFO ACARA KEDOKTERAN UNTUK KEMAJUAN DOKTER INDONESIA

simposium dan workshop PEDIATRIC UPDATE I


PENDIDIKAN KEDOKTERAN BERKELANJUTAN I

Bag. I.K.A. FK UNS RSUD Dr. Moewardi Surakarta bekerjasama dengan IDAI akan mengadakan simposium dan workshop PEDIATRIC UPDATE I tanggal 26-27 Maret 2011 di Hotel Sunan Solo.
Tema simposium : Diagnosis terkini dan tatalaksana DBD, DM pada anak, Penatalaksanaan kejang pada anak, Anemia defisiensi besi (pendekatan hematologi dan nutrisi), Mengenal kegawatan bayi dan anak.
Tema workshop : Anemia defisiensi besi, Mengenal kegawatan bayi dan anak, Pendekatan diagnosis TB anak, Deteksi dini kelainan jantung bayi & anak, Stabilisasi neonatus, Aplikasi jadwal imunisasi 2010, Imunisasi pd remaja.
SKP IDI 10, SKP IDAI 10.
Biaya : dokter umum Rp 500.000,- ;
dokter Sp A Rp 1.000.000,-
Bagi yang berminat dapat mendaftar pada dr. Nailil Muna (residen pediatri FK UNS) Hp : 08134985381. Terima kasih.

http://www.facebook.com/photo.php?fbid=204676022892410&set=o.301500777342&ref=nf
Stumble
Delicious
Technorati
Twitter
Facebook
Reddit

0 Responses to “simposium dan workshop PEDIATRIC UPDATE I”:

Leave a comment

Our Visitors

free counters

Berlangganan via email

Enter your email address:

Delivered by FeedBurner